Prestasi Mahasiswa Teknik Informatika ITERA dalam Kompetisi Internasional!

Selamat kepada tiga mahasiswa Teknik Informatika ITERA, yaitu M. Fathurrachman S., Mochamad Nafis A., dan M. Nadhif Athalla, atas prestasi luar biasa mereka meraih Diploma Gold Medal dalam Lomba Karya Ilmiah Romania. Mereka berhasil memenangkan penghargaan bergengsi ini dengan proyek inovatif mereka, Automatic Mining Sprayer Drone (AMSPONE). Proyek ini memperkenalkan teknologi drone ramah lRead More…

Mahasiswa Teknik Informatika ITERA Lolos IISMA 2023 di Chulalongkorn University!

Selamat kepada Nabila Muthia P., mahasiswa Teknik Informatika ITERA, atas pencapaiannya yang luar biasa lolos sebagai peserta program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) 2023 di Chulalongkorn University, Thailand! Program IISMA merupakan inisiatif Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi yang memberikan kesempatan bagi mahasiswa Indonesia untuk menimba ilmRead More…

Pelatihan Penyelesaian Permasalahan Kebencanaan di Sumatera Menggunakan Artificial Intelligence dan Data Mining

Institut Teknologi Sumatera (ITERA) melalui Program Studi Teknik Informatika terus berinovasi untuk meningkatkan kualitas pendidikan dan kontribusi bagi masyarakat. Pada tahun 2022, ITERA mengadakan Focus Group Discussion (FGD) dengan tema “Pelatihan Penyelesaian Permasalahan Kebencanaan dengan Artificial Intelligence dan Data Mining untuk Sumatera.” Acara ini merupakan bagian dari Program PenRead More…

Selamat kepada Tim Tokoneksi atas Prestasi Luar Biasa sebagai 2nd Winner di Founder Track Startup Campus Batch 3

Apresiasi Setinggi-tingginya untuk Tim Tokoneksi! Kami mengucapkan selamat kepada Tim Tokoneksi yang terdiri dari M. Fathurrachman S., Andaru Putri S., Enrico Johanes, dan Iva Maulida R. atas prestasi luar biasa yang mereka raih sebagai 2nd Winner pada Founder Track Startup Campus Batch 3. Keberhasilan ini merupakan bukti nyata dari kreativitas, kerja keras, dan dedikasi mereka dalam mengemRead More…

Program Kompetisi Kampus Merdeka(PK-KM) – Guest Lecture Intelegensi Buatan Bersama Bapak Ony Prabowo, S.Kom.,M.M.T

Bencana merupakan peristiwa atau rangkaian peristiwa yang mengancam dan mengganggu kehidupan masyarakat, yang bisa disebabkan oleh faktor alam, non-alam, maupun faktor manusia. Bencana dapat mengakibatkan korban jiwa, kerusakan lingkungan, kerugian harta benda, dan dampak psikologis. Bencana alam mencakup peristiwa seperti gempa bumi, tsunami, letusan gunung berapi, banjir, kekeringan, angin tRead More…